Beratus ratus tahun beberapa umat muslim mengatakan, bahwa Al Quran surat Yusuf ayat 31 merupakan ayat pengasihan. Namun dari sebagian mereka belum memahami sebab turunnya ayat ini hingga dikatakan dengan ayat pengasihan. Oke, mari kita bedah penafsiran ayat ini dengan kaca mata orang yang ahli dan tentunya pada kacamata yang seimbang. Mengapa Surat Yusuf Ayat 31 menjadi ayat pengasihan, berikut ayatnya: فَلَمَّا سَمِعَتْ بِمَكْرِهِنَّ أَرْسَلَتْ إِلَيْهِنَّ وَأَعْتَدَتْ لَهُنَّ مُتَّكَـًٔا…
Read More