Menurut penuturan Kusdono, seorang ahli sejarah kebudayaan Jawa, Semar merupakan tokoh yang difavoritkan olehnya masyarakat Jawa. Bahkan, sosok Semar ini menjadi panutan untuk pewayangan. Tokoh ini dianggap tokoh yang paling sempurna dan mengandung nilai-nilai kebaikan yang harus diadaptasi ke dalam kehidupan manusia. Namun, mitosnya sosok semar ini memang ada, akan tetapi hanya orang tertentu yang bisa merasakan adanya semar hadir di sekitarnya. Kadangkala orang tersebut di temui semar lewat mimpi,…
Read More